Puisi "Terluka.."

00.19


Menyendiri di kamar
Duduk dan menangis di sudutnya
Mengingat dirimu yang telah pergi
Meninggalkanku tanpa sebab.

Aku berjalan dan terus berjalan
Tanpa kau, dia, ataupun mereka
Melawan rasa lelah dan jenuh
Namun aku tak kuasa melakukannya

Bagaikan petir di siang hari
Yang menyambar hatiku
Disaat dia datang membawa kabar
Yang mampu membuat jiwaku mati seketika

Kau tak mengerti apa yg kurasakan
Kau tak tau
Dan tak kan pernah tau
Mengapa ada air di pelupuk mata

Aku terdiam
Tak ada yg bisa aku perbuat
Selain menangis
Dan mengingat semua yang pernah trjadi

Hidupku hampa,
Hatiku sakit
Batinku mati
Itulah yang ku rasakan

Jangan tanyakan mengapa dan ke mana aku akan melangkah
Jangan halangi jalanku lagi
Tak perlu kau mengusap kesedihan ini
Karna itu akan menyakitinya

Pergilah kau sayang bersama dia
Bahagiakan di sisimu
Jaga cintamu padanya
Aku rela meninggalkanmu



Oleh: Melda Sri Bulan

Judul : P. Sandra D.  (judul sementara).

You Might Also Like

0 komentar

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images