'Day Diary'

21.17


Tuhan Yesus..
Bagiku Kau seperti lukisan abstrak.
Rumit, banyak warna, beragam bentuk dan penuh liku.
Sulit dipahami..
Tapi indah dilihat..

Ya.. seperti itulah Engkau..
Sulit untuk memahami karya-Mu.
Tapi, begitu indah hidup di dalam-Mu..

^_^

P. Sandra D.

You Might Also Like

0 komentar

Popular Posts

Like us on Facebook

Flickr Images